"Kita dapat melihat di situ berbentuk sedikit terbuka seperti mulut dan di sisi lain ada lubang yang menghubungkannya," tutur Yunfeng di dalam liputannya menggambarkan "jamur" tersebut. "Rasanya sangat lembut dan mirip dengan daging."
Siaran itu pun menarik banyak komentar dari penonton dan netizen yang meluruskan bahwa "jamur" itu adalah sex toy. Mereka mengkritik presenter tersebut yang tidak bisa membedakan benda dari bahan silikon dengan tumbuhan. Pihak Xi'an TV akhirnya mengakui kesalahan mereka dan telah meminta maaf secara resmi.
"Siaran kami telah membuat banyak orang tertawa. Kami minta maaf telah menyesatkan penonton dan menimbulkan rasa tidak nyaman," tulis pihak Xi'an TV dalam pernyataannya. "Reporter kami masih muda dan belum berpengalaman."
Ini videonya:
mrcoppas & youtube
No comments:
Post a Comment